6 Cara Rahasia Memiliki Keuangan Sehat untuk Orang Tua Baru
Bagi sebagian besar orang tua baru, menjaga fokus pada gambaran besar bisa menjadi tantangan. Mempersiapkan asuransi bagi anak yang baru lahir adalah langkah penting. Kehadiran anak dalam keluarga membuat orang tua perlu mengatur kondisi keuangan dengan lebih matang.