Ini Peran Vital Industri Olahraga dalam Pertumbuhan Ekonomi Nasional
Pengembangan Industri Olahraga nasional yang memiliki peran sangat penting dalam menciptakan ekosistem olahraga yang profesional, kompetitif, dan berkelanjutan memerlukan dukungan dari seluruh pemangku kepentingan