Atasi Epidemi, Tiongkok Larang Guru dan Siswa Sakit ke Sekolah

Sekitar Kita

Terus Alami Lonjakan Penyakit Pernapasan, Tiongkok Larang Guru dan Siswa Tidak ke Sekolah Saat Sakit

dalam pemberitahuan yang baru dirilis pada hari Selasa, 5 Desember 2023, Kementerian Pendidikan Tiongkok memperkenalkan enam langkah utama kepada sekolah dan departemen pendidikan untuk memandu mereka dalam mengatasi epidemi musim dingin dan untuk menjaga kesehatan umum guru dan siswa serta pembelajaran normal dalam sistem pendidikan.
Re

Redaksi Daerah

3 min read

.

Share on

Trending this week