Inilah alasan mengapa penting menerapkan work life balance atau keseimbangan antara kehidupan dan pekerjaan agar tubuh tetap sehat, sambil menjaga kinerja tetap efektif.
Gerakan ini melihat pengejaran produktifitas dan pencapaian tanpa henti adalah tanda seseorng gila kerja. Tanda ini jiga terlihat ketika seseorang begitu sibuk tanpa waktu istirahat, dan waktu senggang.