Olimpiade Musim Panas 2024 akan berlangsung hingga 11 Augustus 2024. Para atlet terbaik dari seluruh dunia bersaing untuk memperebutkan tempat di podium hingga 11 Agustus. Mungkin banyak yang bertanya-tanya apa rahasia kesuksesan para atlet hingga bagaimana cara mereka membangun dan mempertahankan kekuatan mereka.